Posts

Showing posts from December, 2017

Etika dan Keamanan SISTEM INFORMASI

Image
    Setelah di artikel kemarin ( Definisi dan Komponen-Kompponen Sistem Informasi ) saya  membahas tentang Sistem Informasi, sekarang saya akan sharing mengenai Etika dan Keamanan Sistem Informasi yang menurut saya ini sangatlah penting untuk kita semua ketahui.   Karena yang sudah saya rasakan pada era teknologi sekarang ini masih banyak orang-orang yang menggunakan Sistem Informasi / Media Informasi tidak dengan etikanya sehingga bisa merugikan bagi para penerima informasi maupun orang yang mengendalikan sistem informasinya itu sendiri.    Oleh karena itu dibawah ini akan saya sampaikan kepada teman-teman apa saja sih Etika Sistem Informasi itu, dan Bagaimana cara pengendaliannya dalam menjaga keamanan sistem informasi itu sendiri. sumber google.co.id Etika Dalam Sistem Informasi  Dalam Masalah Etika Sistem Informasi sudah diidentifikasi oleh Richard Mason pada tahun 1986 yang mencakup privasi, akurasi, properti, dan akses, yang sering dikenal dengan akronim PAPA. 1.

Pengertian Sistem dan Klasifikasi Sistem Dalam Dunia Teknologi Informasi

Image
perancangan sistem Pengertian Sistem          Sistem  adalah sekumpulan atau sekelompok elemen yang saling terkait atau terpadu yang dimaksudkan untuk mencapai suatu tujuan tertentu. Sistem berasal dari bahasa Yunani ( sustema)  dan bahasa Latin ( systema)  yang dalam arti luasnya adalah suatu kesatuan yang terdidri dari elemen atau kelompok yang dihubungkan untuk memudahkan aliran informasi atau yang lainnya untuk mencapai suatu tujuan.          Dalam pengertian diatas dapat kita simpulkan bahwa sistem merupakan satu kesatuan bagian-bagian yang saling berhubungan dalam satu ruang lingkup/ wilayah. Kita ambil contoh saja komputer atau gadget yang sering kita pakai sehari-hari , komputer/ gadget juga adalah sebuah sistem yang terdiri dari beberapa elemen atau komponen yang saling berhubungan seperti hardware dan software yang saling berhubungan sehingga terbentuklah sebuah komputer dimana yang menjadi penggeraknya yaitu orang yang menggunakan komputer tersebut.      Dari s

Definisi dan Komponen-Komponen Sistem Informasi

        Pengertian Sistem Informasi                            Sistema  Informasi (SI) adalah kombinasi dari Teknologi Informasi (TI) dan aktivitas orang yang mengunakan teknilogi itu sendiri untuk mendukung operasi dan manjemen. Dalam artian luas, Sistem Informasi itu dapat terbentuk dengan adanya interaksi antara orang, proses algoritmik, data, dan teknologi yang dirancang oleh orang tersebut untuk membuat sebuah sistem yaitu sistem informasi, yang dimana sistem informasi itu sendiri ditujukan untuk mendukung atau mempermudah operasi dan manjemen dalam sebuah perusahaan.        Komponen-komponen Sistem Informasi                           Dalam suatu sistem pasti memiliki komponen untuk dapat berjalan, begitu juga dengan sistem informasi. Komponen-komponen yang terdapat dalam sistem informasi yaitu, diantaranya :     Perangkat Keras (Hardware) :  Hardware ini mencakup seluruh peranti-peranti fisik seperti    komputer, printer dan lain-lain. Hardware ini fungsinya yaitu seb