TIPE INFORMASI Dalam Sistem Teknologi Informasi
TIPE INFORMASI Sistem Informasi sekarang peranannya tidak hanya sebagai pengumpul data dan mengolahnya menjadi informasi berupa laporan-laporan keuangan saja, tetapi mempunyai peranan yang lebih penting di dalam menyediakan informasi bagi manajemen untuk fungsi-fungsi perencanaan, alokasi-alokasi sumber daya, pengukuran dan pengendalian. Sistem Informasi dapat menyediakan tiga macam tipe informasi yang masing-masingnya mempunyai arti yang berbeda untuk tingkatan manajemen yang berbeda pula, diantaranya yaitu : 1. Informasi Pengumpulan Data ( Scorekeeping Information ) Informasi Pengumpulan Data ( Scorekeeping Information ) merupakan informasi yang berupa akumulasi atau pengumpulan data untuk menjawab pertanyaan : "Am I doing well or badly?" (Apakah saya sudah mengerjakannya dengan baik atau belum?). Jadi informasi ini berguna bagi manajer bawah untuk mengevaluasi personil-personilnya. Karena dengan adanya informasi ini akan memudahkan man
Comments
Post a Comment